Selain acara diatas, deklarasi komunitas motor BFAC ini juga mengundang kepala unit lalu lintas Polres Jakarta Barat, Bapak AKP Rahmat Dalizar sebagai salah satu tamu undangan. Yang diharapkan akan memberikan pesan, motifasi dan kontribusi yang baik bagi bikers yang hadir.
Nah untuk Bro n Sist para bikers, datang yah ke acara deklarasi komunitas motor BFAC, yang berlokasi di Jalan Daan Mogot Km 12, depan depo Aqua Jakarta Barat, hari Sabtu tanggal 17 Desember 2016.
baca juga: