Kisah Kedigdayaan Mazda 787B di Balap Le Mans yang Legendaris
Internasional Selasa, 20 Januari 2026
Penggemar pasti tak asing dengan mobil balap Mazda 787B. 'Monster' tersebut merupakan puncak dari pengembangan mobil balap Group C bermesin rotary milik Mazda.