BYD Luncurkan Baterai Blade Listrik Tercepat di Dunia untuk Mesin Konstruksi
News Kamis, 21 November 2024
BYD akan memperkenalkan baterai blade listrik tercepat di dunia untuk mesin konstruksi pada 26 November mendatang di pameran Bauma China di Shanghai.