Yamaha TMax 560 edisi 'Black Max' Muncul di EICMA 2025, Wujudnya Tambah Sangar
News Selasa, 11 November 2025
Yamaha TMAX 560 edisi 'Black Max' diperkenalkakn di EICMA 2025. Di mana, edisi khusus ini menjadi penanda 25 tahun eksistensinya di dunia otomotif.