Persaingan Low MPV Masih Sengit, Berikut Daftar dan Harga Terbarunya
Oto News Jumat, 10 Oktober 2025
Segmen Low MPV (Multi-Purpose Vehicle) 7 penumpang terus menjadi mobil Andalan keluarga Indonesia berkat kombinasi kepraktisan, harga terjangkau, dan efisiensi bahan bakar. Dominasi model Jepang semakin ditantang oleh pemain dari Korea dan Tiongkok, untuk menciptakan pasar yang kompetitif.