POPULAR STORIES

JOYS Menjelajahi Nusantara Dengan Karya Nyata

JOYS Menjelajahi Nusantara Dengan Karya Nyata Klub JOYS saat touring ke NOL KM (Foto: Dok. JOYS)

Kabaroto.com - Berikut ini salah satu klub motor Jakarta Owner Yamaha Scorpio (JOYS) ini adalah sekumpulan pecinta adventure dengan bertunggangan Yamaha Scorpio225. Cikal bakal sebelum berdiri nama JOYS saat itu adalah BOSS(Bikers Otomotive Scorpio Sport) berdirinya pada tanggal 2 Juli 2005.Dikarenakan vakumnya aktifitas di BOSS serta kepengurusannya yang tidak baik, maka BOSS diganti dengan nama JOYS. Oleh karena itu JOYS merupakan reinkarnasi dari BOSS oleh orang-orang yang sama pada saat itu.


Pencetus JOYS sendiri dipimpin oleh Bro Rahman, Bro Harley, Bro Ooz, Bro Ape(Alm.) dan beserta kawan yang masih aktif diKlub, dan pendeklarasiannya dilakukan pada saat touring dari Jakarta menuju Cianjur. JOYS yang saat ini beranggotakan 52 orang dan yang lebih aktif pada saat ini ada 45 orang. Visi dari JOYS yaitu ingin menyatukan pengguna Yamaha Scorpio secara kekeluargaan, persahabatan, serta persaudaraan. Misi dari JOYS sendiri ingin menjadikan wadah pengetahuan dan pengambangan bakat kreatifitas serta hobi di dunia otomotif.

Struktur kepengurusan JOYS sendiri terdapat beberapa bagian seperti, penasehat oleh Bro Harley, Pak Wahyu, Bro Ooz, Pak Narma dan Bro Akbar. Untuk ketua umum di pimpin oleh Bro Aan JOYS, Bro Surya sebagai wakil ketua, Bro Pongky sebagai sekertaris jendral, Bro Firman sebagai bendahara. Di bagian logistik di duduki oleh Bro Dian, Bro Didi, Serta humas di jalankan oleh Bro Joni, Bro Yogi, Dan mbah RT. Lalu untuk bagian touring di pimpin oleh Bro Tiar sendiri, segi tata tertib club di percayakan pada Bro Yoyo dan Bro Ivan.Dibagian SRO (Safety Riding Officer) dipimpin oleh Bro Firman , dibagian middle sweeper (sw) di percayai pada Bro Ivan, dan Bro Teguh. Untuk back sw di jalankan oleh Bro Surya dan Bro yoyo, dan tak luput juga JOYS mempunyai bagian teknik yang sangat dipercayai adalah Bro Agus, Bro Joni dan Mbah RT.

JOYS

Berita Terkait

Berita Terkait