POPULAR STORIES

Kalender Kejurnas Rally Dan Sprint Rally 2017

Kalender Kejurnas Rally dan Sprint Rally 2017 Salah satu peserta di Sprint Rally. (foto: istimewa)

Komisi Rally dan Sprint Rally Ikatan Motor Indonesia (IMI) Pusat tahun 2017 ini akan menggelar 7 (tujuh) putaran Kejurnas Sprint Rally dan 3 (tiga) putaran Kejurnas Rally.

Empat putaran Kejurnas Sprint Rally penyelenggaraannya akan bersamaan dengan ajang Indonesia Open Championship eXtreme Offroad Racing (IXOR), selain itu juga putaran 7 Kejurnas Sprint Rally dan putaran 3 Kejurnas Rally yang merupakan putaran terakhir akan diselenggarakan berbarengan di Medan, Sumatera Utara pada 24- 26 November mendatang.

Berikut adalah jadwal Kejurnas Sprint Rally dan Rally 2017:


Sementara itu ketentuan seorang driver untuk bisa menjadi juara nasional sprint adalah minimal mengikuti 4 putaran di tahun 2017. Poin yang akan diambil untuk memperebutkan juara nasional adalah mengikuti minimal 4 putaran.

Jika seorang driver mengikuti lebih dari 4 putaran, maka poinnya akan terus terhitung selama musim kompetisi 2017 berlangsung.


Baca Juga: