POPULAR STORIES

Fungsi Rantai Kawat Yang Belum Banyak Diketahui

Fungsi Rantai Kawat yang Belum Banyak Diketahui Kunci rantai kawat dan kegunaannya (istimewa)

KabarOto.com - Saat membeli motor baru biasanya beberapa dealer memberikan benda ini. Bentuknya melingkar seperti kawat dan dilapisi karet pada bagian tengahnya. Benda yang biasa disebut rantai kawat ini dibuat dari baja sehingga membantu pemilik motor menjaga kendaraannya.

Baca Juga:

Namun beberapa konsumen belum tahu kegunaan benda. KabarOto akan memberikan informasi kegunaan kunci rantai kawat ini.

Fungsi benda ini yang pertama adalah sebagai pengaman kendaraan saat berada diparkiran. Caranya dengan melingkarkan benda ini pada ban dan sasis motor pada bagian belakang. Atau lingkarkan benda ini di pelk dan garpu motor bagian depan. jangan lupa gunakan gembok untuk menguncinya.

Fungsi yang kedua adalah untuk mengunci helm saat di parkiran. KUnci helm dengan kawat ini dan kaitkan dibawah jok motor.

Fungsi yang ketiga adalah sebagai pengikat kunci perlengkapaan yang berada didalam box atau dibawah jok motor.

Tentu bukan tanpa fungsi produsen memberikan benda ini kepada konsumennya. Banyak kegunaannya tinggal sesuaikan dengan kebutuhan keamanan anda. Bisa juga untuk mengunci pagar rumah anda. endaraan.

Berita Terkait

Berita Terkait