PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) menampilkan tiga mobil modifikasi di Indonesia Modification Expo (IMX) 2025 yang digelar pada 10-12 Oktober 2025.
Balapan Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 kembali bergulir, para punggawa balap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) incar poin penuh untuk mengunci gelar juara. Berlangsung di Sepang International Circuit, Malaysia pada akhir pekan ini 11-12 Oktober 2025, M. Adenanta Putra dan Fadillah Arbi Aditama memiliki peluang mengunci gelar juara Asia di kelas Supersports 600cc maupun Asia Production 250cc (AP250), serta gelar tim di kelas AP250.
Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri mencatat peningkatan kinerja pada sistem Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) sebagai bagian dari transformasi digital. Peningkatan ini tidak hanya menandakan efektifitas penegakan hukum di jalan raya, tetapi juga berdampak langsung pada penurunan fatalitas kecelakaan.
Kejuaraan dunia R3 BLU CRU World Cup 2025 akan segera berakhir. Seri pamungkas atau putaran 6 berlangsung weekend ini 10-12 Oktober 2025 di sirkuit Estoril Portugal. Arai Agaska mengaku bertekad mengerahkan kemampuannya semaksimal mungkin untuk menutup musim ini dengan hasil runner up di klasemen.
Nissan Leaf Autech meluncur di Jepang dengan tampilan yang lebih sporty. Di mana, mobil listrik ini dibanderol mulai dari Rp 563 jutaan.
Wuling Motors (Wuling) menunjukkan komitmennya yang kuat terhadap agenda keberlanjutan dan transisi energi dengan berpartisipasi aktif dalam ajang bergengsi Indonesia International Sustainability Forum (ISF) 2025.
Ajang perdana IIMS Balikpapan 2025 akan digelar BSCC Dome Balikpapan pada Oktober 2025. Di mana, ini akan menjadi ekspansi strategis IIMS di Pulau Kalimantan.
Yuki Tsunoda merupakan anggota dari program Honda’s Junior Driver yang mulai berlomba di kejuaraan dunia Formula 1 (F1) musim 2021 bersama tim Scuderia AlphaTauri.
Sebagian pemilik kendaraan menginginkan rem cakram, karena dianggap lebih menggigit dan selalu pakem.
Mobil yang digunakan di ajang Formula 1 tentu punya cara kerja yang berbeda dari mobil biasa, seperti sistem pengereman. Contohnya sistem rem ceramic carbon yang merupakan sebuah inovasi yang berasal dari dunia Formula 1 dan saat ini telah diaplikasikan pada berbagai mobil sport serta premium.
Aprilia mengabarkan telah mencetak rekor penjualan kilat setelah seluruh unit edisi terbatas Aprilia RSV4 X-GP habis terjual hanya dalam waktu 14 hari!
BMW kembali memperkuat posisinya di segmen kendaraan listrik (EV) premium Australia dengan memperkenalkan BMW i4 eDrive35 dengan spesifikasi yang telah ditingkatkan secara menyeluruh. Hal ini menjadikannya pilihan menarik di tengah persaingan ketat EV premium.
Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri membuat langkah besar dalam upaya modernisasi dan transparansi penegakan hukum lalu lintas. Dalam sebuah revitalisasi digital sistem Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE), Korlantas secara resmi memperkenalkan perangkat baru, seperti ETLE Mobile, ETLE Portable, dan Printer Thermal, yang memungkinkan masyarakat membayar denda tilang secara digital, serta langsung di tempat terjadinya pelanggaran.
Suzuki bakal menampilkan jajaran mobil masa depan di Japan Mobility Show (JMS) 2025. Salah satu dari jajarannya, terdapat Suzuki Fronx yang menggunakan bahan bakar etanol.
Jeep India secara resmi memperkenalkan edisi spesial, Jeep Compass Track Edition, untuk pasar domestik. Mengambil basis varian tertinggi, mobil terbaru ini diperkaya sentuhan kosmetik yang tegas untuk bagian luar dan dalam, sehingga tampilan lebih sporty dan premium.
Brand motor performa tinggi asal Italia, Ducati memperkenalkan edisi terbaru dari sepeda motor penjelajah andalannya, Multistrada V4 Rally tahun 2026.
Roller merupakan komponen kunci dalam sistem transmisi motor matik yang mempengaruhi kinerja dan pengoperasian kendaraan. Ukuran roller yang tepat sangat penting untuk memastikan transmisi yang lancar dan efisien.
Subaru of America, Inc. mengumumkan partisipasinya dalam ajang balap ketahanan off-road khusus perempuan, Rebelle Rally 2025
Merek kendaraan listrik (EV) premium di bawah Geely Holding Group, Zeekr, secara resmi mengakhiri era kekhawatiran waktu pengisian daya. Versi terbaru dari model shooting brake andalan mereka, Zeekr 001, kini mampu mengisi daya dari 10% hingga 80% hanya dalam waktu 7 menit. Hal ini menyamai waktu yang dibutuhkan untuk mengisi tangki bahan bakar di pompa bensin.
IVECO, di bawah Iveco Group N.V. (EXM: IVG) telah meresmikan lintasan uji yang telah direnovasi dan diperluas di Ulm, Jerman.
Aletra L8 dipasarkan di Indonesia dengan harga Rp 488 juta. Di mana, mobil listrik tujuh penumpang ini diklaim sudah dipesan sebanyak 300 unit.
Menjelang akhir tahun, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi curah hujan di Indonesia akan terus mengalami peningkatan. Selain berhati-hati dalam menyetir, pengemudi juga bisa meningkatkan keselamatan berkendaranya dengan memanfaatkan fitur Electronic Stability Program (ESP).
Membahas perawatan sepeda motor, ban menjadi salah satu komponen penting yang tidak bisa diabaikan. Misalnya skutik bongsor populer seperti Yamaha NMax. Bagi pemilik Yamaha NMax, memilih ban yang tepat dengan harga yang sesuai merupakan keputusan krusial.
Formula 1 diramaikan oleh sejumlah pembalap rookie alias debutan. 2025 diramaikan enam rookie sekaligus, yang beberapa diantaranya sudah pernah menjalani balapan di F1 sebagai pembalap pengganti.
Hasil buruk Tim Ducati Lenovo di MotoGP Mandalika 2025 berujung nol poin. Di mana, dua pembalapnya, yakni Marc Marquez dan Francesco Bagnai gagal finis di balapan utama.
PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mendapat penghargaan dengan menyabet lima penghargaan sekaligus. Satu diantaranya merupakan pengakuan paling tinggi, Car Of The Year 2025. Pencapaian ini menjadi bukti nyata dominasi Suzuki dalam menghadirkan kendaraan sesuai kebutuhan konsumen modern.
Salah satu karya modifikator Indonesia melalui Honda Dream Ride Project (HDRP) 2025 terpilih untuk tampil pada ajang modifikasi bergengsi dunia.
Pro7 resmi meluncurkan P730RS lamlu untuk mobil, pencahayaan diakui lebih terang, tebal dan merata. Harganya Rp3,8 jutaan.
Nissan secara resmi merilis teaser SUV kompak terbarunya, Tekton. Siap meluncur di India pada pertengahan 2026, mobil pabrikan Jepang ini akan menjadi kunci dalam strategi comeback Nissan, menjadikannya penantang langsung Hyundai Creta dan Kia Seltos.
Bridgestone Indonesia menambah lini ban niaga dengan menghadirkan solusi yang dirancang khusus untuk mendukung produktivitas armada transportasi nasional. Salah satu inovasi terbaru adalah Bridgestone M858 7.50 R16.