Berita Terbaru Audi

Audi Q5L Generasi Ketiga Bodinya Makin Panjang, Dibanderol Mulai Rp700 Jutaan
Q5   Jumat, 16 Januari 2026
Audi Q5L Generasi Ketiga Bodinya Makin Panjang, Dibanderol Mulai Rp700 Jutaan
Pradia EggiPradia Eggi

Secara ukuran, Audi Q5L terbaru kini tampil lebih bongsor dibanding versi global. Panjang bodinya mencapai 4.842 mm, atau lebih panjang 125 mm dari Audi Q5 standar yang dijual di pasar internasional.

Hyundai Creta Model Terbaru Meluncur di Awal Tahun 2026
Audi   Minggu, 04 Januari 2026
Hyundai Creta Model Terbaru Meluncur di Awal Tahun 2026
M. SigitM. Sigit

PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) membuka tahun 2026 dengan menghadirkan Hyundai Creta edisi terbaru untuk mengisi segmen SUV-B.

Audi GT50 Concept Mobil 5-Silinder Turbo dengan Bodi Ringan dan Atap Klasik
Others   Jumat, 19 Desember 2025
Audi GT50 Concept Mobil 5-Silinder Turbo dengan Bodi Ringan dan Atap Klasik
Dian Tami KosasihDian Tami Kosasih

Audi baru saja memperkenalkan sebuah karya luar biasa bernama Audi GT50 concept untuk merayakan ulang tahun ke-50 mesin lima silinder.

Audi E5 Sportback Dibanderol Mulai Rp266 Jutaan, Terpesan 10.000 Unit Dalam Waktu Setengah Jam
News   Selasa, 23 September 2025
Audi E5 Sportback Dibanderol Mulai Rp266 Jutaan, Terpesan 10.000 Unit Dalam Waktu Setengah Jam
M. SigitM. Sigit

Audi E5 Sportback diklaim mencatatkan angka pemesanan lebih dari 10.000 unit dalam waktu setengah jam, meskipun sempat diragukan pada saat perkenalannya.

Mobil Listrik Audi E Hasil Kolaborasi untuk Pasar Tiongkok
News   Selasa, 31 Desember 2024
Mobil Listrik Audi E Hasil Kolaborasi untuk Pasar Tiongkok
AliyyuAliyyu

Audi bekerja sama dengan SAIC, sedang mempersiapkan peluncuran mobil listrik Audi E, yang dirancang khusus untuk pasar Tiongkok.

Audi Luncurkan Merek Baru
News   Jumat, 08 November 2024
Audi Luncurkan Merek Baru "AUDI" Tanpa Logo Empat Cincin di Tiongkok
AliyyuAliyyu

Audi resmi meluncurkan merek “AUDI” yang berbeda dari identitas biasanya dengan logo empat cincin, khusus untuk pasar Tiongkok.

Audi A3 Sportback TFSI e 2025 Meluncur di Pasar Eropa, Dibanderol Mulai Rp750 Jutaan
News   Rabu, 16 Oktober 2024
Audi A3 Sportback TFSI e 2025 Meluncur di Pasar Eropa, Dibanderol Mulai Rp750 Jutaan
AliyyuAliyyu

Audi meluncurkan A3 Sportback TFSI e 2025 di Eropa, sebuah plug-in hybrid yang menawarkan tenaga lebih besar dan jangkauan listrik yang lebih luas dibanding pendahulunya.

Audi dan SAIC Berkolaborasi Hadirkan Mobil Listrik Pertama Mereka
News   Sabtu, 28 September 2024
Audi dan SAIC Berkolaborasi Hadirkan Mobil Listrik Pertama Mereka
AliyyuAliyyu

Mobil listrik pertama hasil kolaborasi Audi dan SAIC akan memasuki pasar Tiongkok pada 2025, sebagai upaya meningkatkan penjualan mobil listrik Audi yang masih rendah di Negeri Tirai Bambu.

Punya Interior Unik, Audi S6 dan S7 Nardo Sport Edisi Khusus Resmi Meluncur
Mobil   Senin, 09 September 2024
Punya Interior Unik, Audi S6 dan S7 Nardo Sport Edisi Khusus Resmi Meluncur
Dian Tami KosasihDian Tami Kosasih

Melihat antusias konsumen pada warna Nardo Grey di Audi S6 dan S7, pabrikan mobil asal Jerman tersebut akhirnya menghadirkan edisi khusus. Memiliki cat eksklusif, kedua model tersebut siap memanjakan pecinta otomotif di pasar Amerika Serikat.

Audi Perkenalkan A6 e-tron Avant Baru: Era Kendaraan Listrik 2025
Konsep   Kamis, 01 Agustus 2024
Audi Perkenalkan A6 e-tron Avant Baru: Era Kendaraan Listrik 2025
AliyyuAliyyu

Audi secara resmi memperkenalkan Audi A6 e-tron 2025, yang menjadi langkah signifikan dalam jajaran kendaraan listriknya.

Audi Siapkan E-Tron GT 2025, Bisa Capai 912 dk
News   Selasa, 18 Juni 2024
Audi Siapkan E-Tron GT 2025, Bisa Capai 912 dk
AliyyuAliyyu

Audi e-tron GT dan RS e-tron GT, yang telah dijual sejak 2021, dikenal dengan kekuatan luar biasa, kenyamanan ekstrem, dan desain yang sangat menawan. Kini, pabrikan Jerman tersebut memperbarui jajaran e-tron GT untuk model tahun 2025. Selain memperbarui model dasar dan RS, Audi juga memperkenalkan flagship baru RS Performance.

Audi S3 Terbaru Dapat Peningkatan Performa, Harga Hampir Rp1 Miliar
News   Selasa, 09 April 2024
Audi S3 Terbaru Dapat Peningkatan Performa, Harga Hampir Rp1 Miliar
M. SigitM. Sigit

Audi S3 Sedan dan S3 Sportback mendapatkan peningkatan dalam hal performa, sehingga dinamika berkendaranya diklaim menjadi lebih baik.

Audi Q6 e-tron akan Debut dalam Waktu Dekat, Ini Detailnya!
Others   Selasa, 12 Maret 2024
Audi Q6 e-tron akan Debut dalam Waktu Dekat, Ini Detailnya!
DeddyDeddy

Audi umumkan Q6 e-tron akan memulai debutnya pada 18 Maret mendatang. Versi prototipe e-tron Q6 sebelumnya sudah sempat diperkenalkan beberapa waktu lalu, dan menjadi kendaraan listrik (EV) pertama dari merek tersebut yang dibangun di atas arsitektur Premium Platform Electric (PPE)

Audi RS6 Avant GT Resmi Meluncur, Hanya Diproduksi 660 Unit
Audi   Selasa, 06 Februari 2024
Audi RS6 Avant GT Resmi Meluncur, Hanya Diproduksi 660 Unit
Dian Tami KosasihDian Tami Kosasih

Sebagai model edisi khusus terbaru, mobil ini disebut sebagai 'pinnacle of the model series'.