Posts
183

Truk Isuzu Giga Kini Jauh Lebih Aman Berkat Teknologi EDSS! Simak Kecanggihannya
OtoKomersial Jumat, 17 Oktober 2025
Model Giga LNG dan CNG terbaru ini kini dilengkapi dengan sistem keamanan mutakhir, yang menjadi sorotan utama adalah fitur Emergency Driving Stop System (EDSS) alias sistem respons kedaruratan pengemudi.

Bahaya Overheat pada Toyota Hilux Rangga, Perhatikan Cara Menjaganya
OtoTips Selasa, 14 Oktober 2025
Toyota Hilux Rangga hadir dengan bekal DNA tangguh platform IMV, dirancang sebagai kuda pekerja yang siap tempur di segala medan operasional.

Kenapa Perawatan Ban Truk Wajib 2 Kali Lebih Intensif dari Ban Mobil Biasa? Ini Jawabannya
OtoTips Rabu, 08 Oktober 2025
Bagi armada logistik dan transportasi, ban truk adalah pahlawan tanpa tanda jasa yang menopang puluhan ton muatan melintasi berbagai medan.

Profil Skywell NJL6126BEV, Bus Listrik Yang Rajin Layani Koridor Transjakarta
Profil Selasa, 07 Oktober 2025
Bus berukuran 12 meter ini merupakan perpaduan teknologi mutakhir dari Tiongkok yang dirancang khusus untuk memenuhi tantangan operasional perkotaan yang tinggi yang kini rajin melayani koridor-koridor padat PT Transportasi Jakarta (Transjakarta).

Pukulan Telak! MAN TGX Hanya Raih 3 Bintang Euro NCAP, Keamanan Truk Jadi Tanda Tanya Besar
OtoKomersial Sabtu, 04 Oktober 2025
Produsen truk terkemuka asal Jerman, MAN, harus menelan ‘pil pahit’. Dalam program 'Safer Truck' 2025 yang baru dirilis oleh Euro NCAP, truk andalan mereka, MAN TGX, hanya mampu meraih 3 bintang.

Raih 5 Bintang Euro NCAP, Mercedes-Benz Actros Jadi Truk Paling Aman
OtoKomersial Jumat, 03 Oktober 2025
Dalam sebuah kemenangan besar untuk keselamatan di jalan raya, truk Mercedes-Benz Actros berhasil meraih rating tertinggi, lima bintang, dalam uji coba ‘Safer Trucks’ terbaru dari Euro NCAP.

Mercedes-Benz eActros 400 Meluncur, Truk Listrik Dengan Daya Angkut Muatan Setara Diesel
OtoKomersial Rabu, 01 Oktober 2025
Mercedes-Benz Trucks secara resmi memperluas portofolio kendaraan listrik heavy-duty mereka dengan meluncurkan eActros 400 baru, yang secara teknologi berbasis pada flagship jarak jauh mereka, eActros 600.

Stop Anggap Remeh! Kaca Film Truk Bukan Untuk Gaya, Tapi 'Nyawa' untuk Keselamatan dan Hemat BBM
OtoTips Selasa, 30 September 2025
Pemasangan kaca film pada truk ternyata bukan lagi hanya soal tampilan ataupun gaya, melainkan sebuah investasi penting yang menjamin akan keselamatan, efisiensi, dan kepatuhan hukum.

Scania Luncurkan Mesin Bus Terbaru, Hadirkan Varian Hybrid
OtoKomersial Kamis, 18 September 2025
Platform inovatif ini menawarkan dua pilihan utama yakni mesin pembakaran internal (Internal Combustion Engine/ICE) dan hibrida plug-in (Plug-in Hybrid Electric Vehicle/PHEV).

Meluncur di Pasar Global, Truk Kuzer Kini Pakai Desain Khas Isuzu Elf
OtoKomersial Jumat, 08 Agustus 2025
Sejak Juni, UD Trucks telah beralih dan menjual Kuzer terbaru yang diproduksi Isuzu Motors di Malaysia. Langkah ini menandai perluasan kolaborasi produk antara Isuzu dan UD Trucks yang telah terjalin sejak 2023, sekaligus mempercepat sinergi di antara kedua perusahaan.

Kejar Target TKDN 40% Tahun Depan, DCVI Ajak Industri Karoseri Lokal Naik Kelas
OtoKomersial Kamis, 07 Agustus 2025
Langkah strategis ini tidak hanya bertujuan memperkuat produk, tetapi juga menciptakan lapangan kerja dan menumbuhkan industri penunjang di Indonesia.

Tempuh Jarak 33.500 Km, Mesin Baru Truk MAN TGX PowerLion Terbukti Lebih Irit
OtoKomersial Selasa, 05 Agustus 2025
MAN Truck & Bus kembali menggebrak dunia transportasi jarak jauh, dengan memperkenalkan sistem penggerak D30 PowerLion terbaru pada seri truk andalannya, MAN TGX.

Mengenal Canggihnya Teknologi Escot Pada Truk Baru UD Quester
OtoKomersial Senin, 04 Agustus 2025
Kendaraan inovatif ini menetapkan standar baru dalam industri angkutan truk, menawarkan efisiensi bahan bakar yang lebih baik, kenyamanan berkendara, dan produktivitas operasional.

Isuzu dan Volvo Perkuat Aliansi, Bangun Truk Masa Depan untuk Pasar Asia
OtoKomersial Senin, 04 Agustus 2025
Dua produsen raksasa kendaraan komersial, Isuzu Motors dan Volvo Group mengumumkan telah mempererat kerja sama strategis mereka, dengan menandatangani perjanjian baru yang akan berlangsung minimal 20 tahun kedepan.

Melawan Mitos, Toyota Hilux Rangga Buktikan Kapasitas Angkut Optimal Meski Bergaya Bonnet
OtoKomersial Selasa, 08 Juli 2025
Dengan overhang belakang yang lebih panjang yaitu sebesar 1.375 mm dibandingkan overhang depan yang berada di angka 840 mm, Toyota Hilux Rangga diklaim mampu menghadirkan ukuran bak yang lebih optimal